Australia

Kenapa harus melanjutkan kuliah ataupun study tour ke Australia :
  1. Australia merupakan sebuah benua yang terletak di bagian selatan Indonesia, di antara samudera Pacific dan Lautan Hindia.
  2. Negara terbesar keenam di dunia yang memiliki luas 4,000 km dari timur ke barat dan 3,200 km dari utara ke selatan.
  3. Australia juga merupakan negara berbahasa dasar dengan bahasa Inggris yang paling dekat dari Indonesia.
  4. Dikenal sebagai salah satu tempat tujuan pelajar internasional dengan lebih dari 340,000 siswa siswi setiap tahunnya, sehingga banyak dari institusi pendidikan atau universitas yang memiliki asosiasi mahasiswa yang erat.
  5. Australia memiliki standar pendidikan yang sangat tinggi dan diakui seacara internasional.
  6. Kota-kota di Australia memiliki gaya hidup yang santai, menyenangkan, aman dan beraneka budaya.
  7. Alam dan pemandangan yang mempesona, beraneka ragam serta flora dan fauna yang unik dan indah seperti kangguru, koala dan wombat.
  8. Lulusan sekolah dan universitas di Australia terkenal memiliki kualifikasi yang sangat baik dan diakui oleh perusahaan-perusahaan tingkat dunia.

Tinggalkan komentar